Batas Lamar : 31 April 2023
Posted 2 tahun ago

Waktu Proses Lamaran : 26 hari

Deskripsi Pekerjaan :

  • Membuat gambar Shop Drawing ME meliputi :
    1. Gambar Listrik Gambar Plumbing
    2. Gambar Air Conditioner
    3. Gambar Exhaust dan Fresh Air
    4. Melakukan edit gambar Autocad
  • Membuat perencanaan, mengatur, dan melaksanakan kegiatan operasional drawing.
  • Membuat gambar-gambar kerja sesuai pengarahan Atasan atau orang lapangan/ proyek dan schedule yang ditetapkan.
  • Memeriksa kesesuaian gambar for construction dari owner terkait dengan bidang kerja lainnya (MEP, landscape, dll), untuk diterapkan dalam pembuatan shop drawing.
  • Membuat shop drawing dan as built drawing
  • Menyelesaikan target menggambar sesuai waktu yang ditentukan.

  • Persyaratan :

  • Tingkat pendidikan minimal D3 atau S1 Elektro/ Teknik Sipil/ Teknik Gambar Bangunan / Elektrikal.
  • Usia 25 – 30 Tahun.
  • Memiliki pengalaman sebagai drafter min. 3 tahun lebih di sukai.
  • Menguasai program Auto-CAD.
  • Mampu membaca gambar.
  • Mampu membuat gambar kerja ( Shop Drawing / Asbuilt Drawing).
  • Mampu bekerja dibawah tekanan project schedule.
  • Dapat bekerja dalam team, jujur, teliti dan tepat waktu.
  • Proaktif & memiliki communication skill yang baik untuk berinteraksi dengan pihak eksternal & internal perusahaan.

  • Informasi Tambahan

    Tingkat Pekerjaan : Pegawai (non-manajemen & non-supervisor)
    Kualifikasi : Sarjana (S1)
    Pengalaman Kerja: 5 tahun
    Jenis Pekerjaan : Penuh Waktu

    Apply Online

    A valid phone number is required.
    A valid email address is required.